Lembaga Pembinaan Khusus Anak

RAMADHAN BUKAN SAAT BERMALAS MALAS, JADWAL KAMI PADAT UNTUK MENDAPTKAN BERKAH.


Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas II Lombok Tengah, memeliki jadwal kegiatan harian untuk anak didik pemasyarakatan. Jadwal yang disusun oleh subsi pembinaan, dan dilaksanakan setiap hari oleh anak didik pemasyarakatan.

Mulai dari kegiatan makan sahur dimulai pukul 03.30 wita, dimana petugas satuan jaga membangunkan anak didik untuk santap sahur sampai pukul 04. 45 wita.

Sampai dengan jam istrahat anak didik di jadwalkan pukul 22.00 wita, setelah selesai tadarusan bersama. Meskipun jadwa kegiatan begitu padat, Anak didik dan petuga sangat menikmatinya. Rangkuman jadwal ini sendiri bertujuan agar menertibkan pola hidup anak didik. Yang dimana hasil yang di dapatkan dan pendidikan yang diberikan semoga bermanfaat. Untuk bisa, Berbaur kembali ke masyarakat setelah menjalani masa pidananya.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KEPALA LPKA LOMBOK TENGAH

KEPALA LPKA LOMBOK TENGAH
AKHMAD ZAENAL FIKRI A.Md.IP.SH

KUNJUNGI JUGA

HALAMAN FACEBOOK

Postingan Populer

Arsip Blog

LAYANAN PENGADUAN

INSTAGRAM LPKA LOTENG

LINK TERKAIT

Flag Counter